Transportasi saat ini merupakan kebutuhan yang esensial dalam kehidupan manusia. Seiring dengan perkembangan suatu komunitas maka transportasi akan memiliki berbagai masalah yang terikat dengan jarak dan waktu. Di satu sisi pandang, permasalahan ini sangat erat kaitannya dengan rute (atau jalur) yang dipilih. Kajian ini bertujuan membangun sebuah sistem penentu jalur terpendek pada suatu daerah, dengan input berupa sebuah titik awal dan sebuah titik tujuan. Sistem ini diterapkan pada sebuah Sistem Informasi Geografis dengan menggunakan Algoritma Dijkstra untuk menentukan jalur terpendek. Daerah kajian dalam sistem ini adalah Kota Medan yang citranya telah diproses menjadi sebuah peta digital.
File Selengkapnya Klik
disini
Anda sedang membaca artikel tentang SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS BERBASIS WEB SEBAGAI PENENTU SHORTEST PATH DENGAN MENGGUNAKAN ALGORITMA DIJKSTRA dan anda bisa menemukan artikel SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS BERBASIS WEB SEBAGAI PENENTU SHORTEST PATH DENGAN MENGGUNAKAN ALGORITMA DIJKSTRA ini dengan url http://diexxx.blogspot.com/2012/05/sistem-informasi-geografis-berbasis-web.html,anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya jika artikel SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS BERBASIS WEB SEBAGAI PENENTU SHORTEST PATH DENGAN MENGGUNAKAN ALGORITMA DIJKSTRA ini sangat bermanfaat bagi teman-teman anda,namun jangan lupa untuk meletakkan link SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS BERBASIS WEB SEBAGAI PENENTU SHORTEST PATH DENGAN MENGGUNAKAN ALGORITMA DIJKSTRA sebagai sumbernya,Terima Kasih.
0 komentar:
Posting Komentar