30 Jul 2010

Memperbaiki Koneksi Internet Yang Lambat

Masalah yang sering dihadapi oleh pengguna Internet di Laptop adalah koneksi internet yang lambat ketika sedang berselancar ke situs internet. permasalahanseperti ini disebabkan adanya file-file sampah internet yang menumpuk pada laptop. chace, browsing history, download history, cookies sebenarnya adalah data semenatar yang disimpan oleh memory RAM pada browserdan folder tentu dengan tujuan jika anda meminta kembali data tersebut secepatnya bisa diberikan oleh memori RAM. Namun karena sering nya anda mengakses internet jumlah "simapanan" sementara tersebut menjadi bertumpuk-tumpuk dan malah akhirnya merepotkan laptop anda.
berikut cara membersihkan sampah-sampah tersebut dari laptop anda..
Download Ebook-nya disini

Terima Kasih Telah Menyumbangkan 1 Jempol Untuk BlogMasDidik

ads

Ditulis Oleh : Didik Suryanto Hari: Jumat, Juli 30, 2010 Kategori:

0 komentar:

Posting Komentar